Git Product home page Git Product logo

web-kelas-v2's Introduction

Web Kelas

Web Kelas adalah platform yang bertujuan untuk menyediakan informasi tentang kelas kami.

Teknologi yang digunakan diantaranya:

  • React JS: Membangun antarmuka pengguna yang responsif dan interaktif.
  • MUI: MUI (Material-UI) digunakan untuk mendesain antarmuka dengan komponen Material Design yang indah.
  • Tailwind CSS: Memastikan tampilan dan gaya yang modern dan fleksibel.
  • Slick JS: Untuk tampilan galeri yang halus dan menarik.
  • Firebase: Menyediakan backend yang aman dan efisien untuk pengelolaan data.
  • AOS: Animasi yang menarik untuk meningkatkan tampilan dan nuansa situs.

Apa yang dapat Anda temukan di web ini:

  • Text Anonim: Bagian ini memungkinkan pengguna untuk berinteraksi dengan informasi kelas tanpa harus mengungkapkan identitas mereka.
  • Gallery: Menampilkan gambar-gambar menarik yang terkait dengan kelas kami.
  • Structure And Schedule: Memberikan informasi rinci tentang struktur kelas dan jadwal yang tersedia.

Project ini di buat oleh :

  • Eki
  • Dafy

Kunjungi situs web kami di https://xitkj3.vercel.app/ untuk mendapatkan informasi lebih lanjut. Kami sangat menghargai apabila Anda ingin menggunakan proyek ini, harap sertakan kredit kami dalam penggunaan Anda. Terima kasih! ๐Ÿ™

Tutorial Running Webnya

Note: ini merupakan cara saya, jika ada yang lebih mudah dan efisien silahkan

-Install NodeJS terlebih dahulu image

1.Lakukan git clone image

2.Buka foldernya di vscode, buka terminal lakukan npm install --legacy-peer-deps image

3.Jangan lupa ganti config firebase project ini, dengan config firebase anda. berikut cara membuat database di firebase -langkah pertama silahkan login -buka konsol, add project + image

-tambahkan storage dan firestore database image

-Ubah rules firestore database jadi sebagai berikut : image

-Ubah rules storage jadi sebagai berikut : image

-Pada storage tambahkan folder GambarAman, nah disitu bisa upload file gambar anda image

-Setelah itu pilih project settings image

-Scroll sedikit kebawah tekan tombol </> image

-Setelah selesai copy confignya image

-Ganti disini,file firebase.js image

-buka lagi terminalnya ketik npm run dev image

Fitur Rahasia memblokir seseorang lewat ip

-Tambahkan collection di firestore database seperti berikut image

-Add field seperti berikut image

-Untuk Mendapatkan ip target, pergi ke collection chat disitu terdapat ip user setiap mengirim pesan image


image

sekian, kurang lebihnya mohon maaf ๐Ÿ™

web-kelas-v2's People

Contributors

muhammad-iqbal-id avatar ekizr avatar

Recommend Projects

  • React photo React

    A declarative, efficient, and flexible JavaScript library for building user interfaces.

  • Vue.js photo Vue.js

    ๐Ÿ–– Vue.js is a progressive, incrementally-adoptable JavaScript framework for building UI on the web.

  • Typescript photo Typescript

    TypeScript is a superset of JavaScript that compiles to clean JavaScript output.

  • TensorFlow photo TensorFlow

    An Open Source Machine Learning Framework for Everyone

  • Django photo Django

    The Web framework for perfectionists with deadlines.

  • D3 photo D3

    Bring data to life with SVG, Canvas and HTML. ๐Ÿ“Š๐Ÿ“ˆ๐ŸŽ‰

Recommend Topics

  • javascript

    JavaScript (JS) is a lightweight interpreted programming language with first-class functions.

  • web

    Some thing interesting about web. New door for the world.

  • server

    A server is a program made to process requests and deliver data to clients.

  • Machine learning

    Machine learning is a way of modeling and interpreting data that allows a piece of software to respond intelligently.

  • Game

    Some thing interesting about game, make everyone happy.

Recommend Org

  • Facebook photo Facebook

    We are working to build community through open source technology. NB: members must have two-factor auth.

  • Microsoft photo Microsoft

    Open source projects and samples from Microsoft.

  • Google photo Google

    Google โค๏ธ Open Source for everyone.

  • D3 photo D3

    Data-Driven Documents codes.